Surat LAPAN: Pertimbangan Sains Antariksa untuk Penyatuan Kalender Islam (2)


T. Djamaluddin

Profesor Riset Astronomi-Astrofisika, LAPAN

Kepala LAPAN

Setelah dirumuskan Rekomendasi Jakarta 2017, pada 2018 LAPAN berkirim surat kepada Menteri Agama, Ketua MUI, dan Ormas-ormas Islam, terutama Muhammadiyah, NU, dan Persis.  Dengan perubahan kabinet dan pimpinan MUI serta ormas-ormas Islam, LAPAN memperbarui surat pertimbangan sains antariksa untuk penyatuan kalender Islam.

Ini versi pdf surat dimaksud untuk bisa diunduh: Surat Dinas ke Kemenag-2-Penyatuan Kalender Islam

Satu Tanggapan

  1. […] puasa di bulan Ramadan dan haji di bulan Zulhijah. Berikut salah satu potongan tulisan beliau di blog pribadi […]

Tinggalkan komentar